detikNews
Pemprov Akan Terus Sokong Dana untuk Braga Festival
Braga Festival 2009 dianggap sukses oleh Gubernur Jabar Ahmad Heryawan. Bahkan even yang berbudjet Rp 250 juta ini pada tahun ini, tetap akan disokong oleh Pemprov Jabar. Gubernur pun rela memasukkan anggaran Braga Festival ke dalam anggaran daerah.
Rabu, 30 Des 2009 19:36 WIB







































