detikNews
Politisi Polandia Hisap Ganja di Depan Parlemen
Ada berbagai cara yang digunakan para pendukung legalisasi ganja untuk memuluskan aksinya. Di Polandia, mereka yang pro terhadap gerakan itu menggelar aksi menghisap ganja bersama.
Sabtu, 18 Feb 2012 08:58 WIB







































