Kecantikan Gusti Nurul mampu 'menyihir' ratusan pria. Tak hanya rakyat jelata, bahkan para pendiri bangsa pun berniat meminang. Seperti apa kecantikannya?
Setelah menolak cinta Sri Sultan HB IX hingga Sukarno, Gusti Nurul akhirnya memilih menikah dengan Mas Jarso, duda satu anak 1 berpangkat letnan kolonel.
"Tidak ada pesan khusus. Cuma sering bilang hidup rukun dengan sesama, baik dengan siapapun. Menjalani hidup yang berguna," ujar anak sulung Gusti Nurul.