detikNews
Pasar Malam di Yangon: Balon, Batik, Lemang, Hingga Kecoa Goreng
Beberapa hari lagi masyarakat Myanmar akan mengadakan festival Full Moon pada Selasa 30 Oktober 2012 mendatang. Masyarakat Yangon merayakan festival itu dengan mengadakan pasar malam selama 5 hari.
Senin, 29 Okt 2012 02:00 WIB







































