detikNews
Tak Mustahil Pemerintah dan DPR Naikkan BPIH 2010
Pemerintah dan DPR tidak mustahil menaikkan biaya perjalanan ibadah haji (BPIH). Kemungkinan kenaikan BPIH ini terkait upaya mendapatkan pemondokan yang ditargetkan berjarak 4 km dari Masjidil Haram.
Selasa, 24 Nov 2009 05:57 WIB







































