detikNews
Romahurmuziy Didakwa Terima Suap Rp 325 Juta Bersama Menag Lukman Hakim
Rommy didakwa menerima uang Rp 255 juta dari Haris Hasanudin. Uang tersebut berkaitan pengangkatan Haris sebagai Kepala Kanwil Kementerian Agama Jawa Timur.
Rabu, 11 Sep 2019 13:00 WIB







































