Polisi menangkap 30 tersangka mafia tanah yang dilaporkan masyarakat pada medio 2020-2022. Polisi menjelaskan alasan peyidikan memakan waktu yang lama.
Daftar pejabat BPN yang ditangkap terkait mafia tanah kian bertambah. Terbaru, polisi menangkap Kepala Kantah BPN Kota Palembang dkk terkait mafia tanah.