Sambangi Rumah Mak Yati, Kemensos Berharap Peran Aktif Pemda
Pemulung dermawan yang menabung selama 3 tahun untuk berkurban 2 ekor kambing saat Idul Adha, didatangi perwakilan kemensos. Pihak Kemensos berharap pemerintah daerah lebih berperan aktif mendukung program pemerintah.
Senin, 26 Agu 2013 19:16 WIB







































