detikNews
Gempa Tremor Semeru Terus Meningkat
Aktivitas kegempaan Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, terus meningkat. Ini ditandai dengan melonjaknya gempa tremor dari 28 kali menjadi 38 kali.
Kamis, 01 Mar 2012 13:19 WIB







































