detikOto
Transportasi Umum Layak Demi Keselamatan di Jalan
Kecelakaan lalu lintas jalan menjadi ancaman bagi pengguna jalan. Di Indonesia, sepanjang 19 tahun terakhir, jumlah korban tewas akibat kecelakaan lalu lintas jalan rata-rata sekitar 52 jiwa per hari. Kecelakaan lalu lintas jalan menjadi sebuah bencana.
Minggu, 20 Feb 2011 06:18 WIB







































