detikNews
Kakak Naek Ancam Praperadilankan Polres Jakut
Pengacara Johannes Hutagalung alias Coki, Andar Situmorang mengancam akan melakukan praperadilan jika kliennya ditahan Polres Jakarta Utara.
Selasa, 12 Des 2006 18:10 WIB







































