detikNews
Resmikan RS Pekerja, SBY: Kesejahteraan Buruh Harus Terus Ditingkatkan
Presiden SBY kembali menegaskan bahwa era buruh murah di Indonesia sudah selesai. SBY berharap kesejahteraan buruh harus terus ditingkatkan.
Selasa, 08 Apr 2014 11:28 WIB







































