detikOto
Pemilik Yamaha R15 Turun ke Jalanan
Komunitas R15 Bandung yang tercatat sebagai anggota Yamaha Riders Federation Indonesia (YRFI) bersama dengan komunitas Yamaha R25 Owners Indonesia (YROI), turun ke jalan Bandung sampai Karawang memacu motor kesayangan mereka.
Minggu, 07 Sep 2014 14:51 WIB







































