Petugas dari Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Selatan mengevakuasi sarang tawon yang menyelimuti toren air atau tangki air.
Ular sanca batik yang ditemukan di got di Pasar Minggu akan digunakan untuk latihan rescue anggota Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jaksel.