detikNews
SBY: Bocorkan Operasi Militer Sama dengan Setor Nyowo
Presiden SBY mewanti-wanti agar operasi dari Satgas Merah Putih yang melibatkan ratusan personel TNI tidak disebar-sebarkan. Jika diketahui oleh musuh, sama halnya dengan setor nyowo atau mengantarkan nyawa saja.
Minggu, 22 Mei 2011 19:04 WIB







































