Pasukan Merah Berlilin Aksi Peduli Myanmar
Puluhan orang mengenakan kostum warna merah dan membawa lilin menyusuri jalan protokol Surabaya, Selasa malam. Mereka mendesak Indonesia ikut mendamaikan konflik di Myanmar.
Selasa, 02 Okt 2007 19:13 WIB







































