Subuh Berdarah di Pasar Kembang, 1 Nyawa Melayang
Kawasan Pasar Kembang Surabaya geger. Satu nyawa melayang bernama Joseph Jaquis saat dibawa ke rumah sakit. Sedangkan Mistar & Maslikin mengalami luka berat.
Rabu, 09 Apr 2008 10:40 WIB







































