Harian Detik
Tim Mawar Di Balik Pemanggilan Eks Penyidik
Terjadinya pertemuan antara eks penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi dengan DPR, baik dari Polri maupun Kejaksaan Agung, ditengarai adalah idenya Tim Mawar. “Tim Mawar memang pengganggu upaya pemberantasan korupsi. Sayangnya mereka dibiarkan oleh masing-masing parpol,” kata aktivis Indonesia Corruption Watch, Emerson Yuntho, di Jakarta kemarin.
Selasa, 27 Nov 2012 06:00 WIB







































