Harian Detik
JAKARTA SIAGA BANJIR
Banjir bandang disinyalir akan melanda wilayah Jakarta hari ini. Hujan deras di kawasan Bogor, Jawa Barat, membuat dua sungai yang mengalir melintasi Jakarta meluap, yakni Kali Ciliwung dan Kali Grogol. Badan Nasional Penanggulangan Bencana debit air Kali Ciliwung di Bendung Katulampa mencapai rekor tertinggi sepanjang 2012. Banjir diperkirakan tiba di Jakarta hari ini pukul 03.30-04.30 WIB.
Senin, 24 Des 2012 07:00 WIB







































