Jelang Pilpres 2019 partai-partai mulai menyodorkan jagoannya sebagai cawapres bagi Presiden Joko Widodo. Namun para petinggi parpol diminta untuk berkaca dulu.
Cak Imin meresmikan posko pemenangan Jokowi-Cak Imin (JOIN). Ketum Golkar Airlangga Hartarto menilai keputusan itu harus berdasarkan keputusan resmi partai.
Peraturan KPU (PKPU) menyatakan logo parpol pendukung tidak dicantumkan di surat suara Pilpres 2019. Keempat partai baru peserta Pemilu 2019 berkeberatan.