detikFinance
Kurangi Kecelakaan Motor Saat Lebaran, Kemenhub Usul Subsidi Rp 172,6 M ke KAI
Pemerintah berharap DPR dapat mengabulkan usulan tambahan subsidi Rp 172,6 miliar untuk mengangkut sepeda motor pakai kereta pada H-12 dan H+12 lebaran 2013
Rabu, 13 Mar 2013 17:30 WIB







































