detikFinance
IHSG Berusaha Lepas dari Tekanan
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) sudah dua hari berturut-turut dalam pekan ini mengalami pelemahan. IHSG akan berusaha mengurangi tekanan yang tajam itu.
Rabu, 19 Nov 2008 07:20 WIB







































