detikFinance
Pekerja Wajib Setor Iuran Pensiun 8% Mulai 1 Juli, Pengusaha: Berat
Saat ini kondisi dunia usaha sedang berat akibat perekonomian yang lesu. Sehingga pengusaha meminta iuran pensiun diturunkan jumlahnya dari rencana 8%.
Jumat, 08 Mei 2015 13:02 WIB







































