detikFinance
Cadangan Devisa Turun US$ 470 Juta dalam Sebulan
Cadangan devisa RI turun US$ 470 juta dalam sebulan. Jika akhir Juli cadangan devisa US$ 51,879 miliar, maka di akhir Agustus turun menjadi US$ 51,4 miliar.
Kamis, 06 Sep 2007 13:41 WIB







































