Sudah dua laga beruntun Robert Lewandowski gagal mencetak gol. Pelatih Barcelona Xavi Hernandez yakin Lewandowski akan segera "pecah telur" tapi mesti sabar.
Penyerang top Polandia Robert Lewandowski bereuni dengan Ilkay Guendogan di Barcelona. Lewandowski yakin, Guendogan akan langsung bersinar di musim debutnya.