detikOto
Nadya Suka Yang Tua dan Orisinal
Bicara kendaraan, orang biasanya membicarakan yang gres dan terbaru. Apalagi perempuan, mana ada yang mau mengendarai Mazda tipe 323 XG-S, keluaran tahun 1989?
Selasa, 10 Mar 2009 17:35 WIB







































