detikFinance
Perubahan Aturan Pencairan JHT Tanpa Sosialiasi, Ini Kata Kemenaker
Pemerintah mengubah aturan soal BPJS Ketenagakerjaan. Salah satu yang berubah adalah syarat pencairan dana JHT menjadi 10 tahun, dari sebelumnya 5 tahun 1 bulan.
Jumat, 03 Jul 2015 15:52 WIB







































