detikHealth
Mulanya Sering Terasa Gatal, Ternyata Payudara Ira Kena Kanker
Dulu Ira adalah perempuan karier yang sangat sibuk dengan pekerjaannya. Tekanan pekerjaan tanpa sadar membuatnya sering stres dan akhirnya memicu sel-sel kanker yang tertidur menjadi aktif. Mulanya Ira tak menduga dirinya terkena kanker. Semua bermula saat payudara kirinya kerap terasa gatal.
Senin, 07 Okt 2013 10:43 WIB







































