detikOto
Ronaldo Pesan Mobil Termahal Ferrari
Menjadi pesepakbola tersohor memang menyenangkan. Uang bukanlah masalah. Lihat saja Cristiano Ronaldo yang dikabarkan sudah memesan supercar terbaru Ferrari, LaFerrari. Mobil ini harganya sekitar Rp 20 miliar.
Jumat, 27 Sep 2013 15:05 WIB







































