detikFinance
Harga Komoditas Bakal Tetap Tinggi di 2011
Harga-harga komoditas akan tetap tinggi selama tahun 2011. Untuk harga komoditas non-minyak, kenaikannya diprediksi mencapai 11%, sementara harga minyak diprediksi mencapai US$ 90 per barel.
Selasa, 25 Jan 2011 18:20 WIB







































