detikNews
Komisi III DPR Panggil Darmin Nasution Pekan Depan
Panja Pajak Komisi III akan memanggil PJS Gubernur BI Darmin Nasution. Darmin akan dimintai penjelasan terkait kasus pajak Paulus Tumewu semasa dirinya menjadi Dirjen Pajak.
Kamis, 06 Mei 2010 16:57 WIB







































