Persebaya 'Lahir' Kembali
Tim Persebaya kembali melaunching squadnya setelah menjadi PT. Namun show of force ini tak diikuti semua pemainnya. 5 personelnya absen saat dipamerkan ke publik di Stadion 10 November Surabaya.
Minggu, 27 Sep 2009 18:00 WIB







































