Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengucapkan selamat kepada Heru Budi Hartono yang dipromosikan menjadi calon Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres).
Sebelum dipromosikan sebagai calon Kepala Sekretariat Presiden, Heru Budi Hartono digadang-gadang bakal menjadi pendamping Ahok di Pilgub DKI Jakarta 2017.