detikHealth
Dr Tinah Tan, Dokter Chiropractic Wanita Pertama Indonesia
Dokter chiropractic mungkin masih terdengar asing untuk Anda karena memang jumlahnya belum banyak di Indonesia. Dr Tinah Tan, adalah salah satunya, bahkan merupakan chiropractor wanita pertama di Indonesia.
Senin, 27 Feb 2012 08:09 WIB







































