detikInet
Oppo Diam-diam Bangun Pabrik Ponsel USD 30 Juta di Tangerang
Oppo diam-diam ternyata tengah menyiapkan sebuah pabrik ponsel di Indonesia. Pabrik dengan investasi USD 30 juta ini rencananya akan mulai beroperasional tak lama lagi di kawasan Tangerang.
Rabu, 29 Okt 2014 17:52 WIB







































