detikNews
Kisah Riki, Bocah 5 Tahun yang Terpaksa Jadi Tukang Parkir
Saat anak seusianya menghabiskan waktu dengan bermain dan bercanda bersama rekannya, Riki harus banting tulang membantu sang ayah mencari sesuap nasi. Alasan ekonomi membuat Riki harus menemani sang ayah setiap hari mengatur kendaraan di pusat kota.
Selasa, 15 Apr 2014 11:37 WIB







































