detikNews
Jika Jalan Tak Disiapkan, Ahok: Kita Cabut Sertifikat Layak Plaza Semanggi
Ahok turun tangan menyusul rencana Polda Metro Jaya yang berniat menutup akses Plaza Semanggi gara-gara membuat macet. Ahok kini tengah menagih para pengembang agar segera menyediakan jalan alternatif.
Senin, 02 Des 2013 15:19 WIB







































