Tensi antara Jepang dan China berdampak pada pariwisata, dengan penurunan 80% pemesanan perjalanan. Kerugian diperkirakan mencapai 2,2 triliun yen per tahun.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan proyek gasifikasi batu bara menjadi dimethyl ether (DME) bakal di mulai tahun depan.
Indonesia menerima Utusan Khusus China untuk Perubahan Iklim, Lio Zhenmin, di COP30 Brasil. Indonesia memaparkan ambisinya dalam mitigasi dan adaptasi iklim.