detikNews
Penyerbuan Kampus UMI, Pelaku Dihukum 7 Bulan-1 Tahun
Tujuh bintara dan satu mantan bintara polisi yang terlibat penyerbuan kampus UMI Makassar pada 1 Mei lalu dijatuhi hukuman tujuh bulan sampai satu tahun.
Rabu, 03 Nov 2004 14:14 WIB







































