Dua wanita asal Indonesia ditangkap aparat Malaysia karena menyelundupkan sabu senilai 1,7 juta ringgit (Rp 5,4 miliar). Keduanya ditangkap dalam dua insiden terpisah di Bandara Internasional Penang.
Tingginya dwelling time di Pelabuhan Tanjung Priok disebabkan banyaknya kontainer yang masuk Jalur Merah (JM) di otoritas kepabeanan. Seperti apa mekanisme Jalur Merah tersebut?
Kolam Prestasi milik KONI Jabar di kawasan GOR Pajajaran Bandung diresmikan oleh Gubernur Jabar Ahmad Heryawan, Sabtu (6/7/2013). Kolam Prestasi tersebut dibangun untuk memacu prestasi para atlet dalam menghadapi PON XIX tahun 2016 dimana Jabar akan menjadi tuan rumahnya.
Pengembang properti Singapura membidik orang RI untuk membeli apartemen dan penthouse mewah di Singapura. Harganya berkisar SGD 3,5-30 juta, atau setara dengan Rp 28 miliar hingga Rp 240 miliar.
Pemerintah bakal memberlakukan pajak penghasilan (PPh) 1% bagi Usaha Kecil Menengah (UKM) beromzet hingga Rp 4,8 miliar per tahun mulai besok 1 Juli 2013. Bagaimana reaksi para pedagang Pasar Tanah Abang?
Superblok yang dibuat Ciputra Group, Ciputra World Jakarta di kawasan Jl Dr Satrio alias 'Orchard Jakarta' digadang-gadang yang terbesar di kawasan tersebut.