Membuka media sosial kamu akan melihat begitu banyak gambar buah semangka yang membanjiri lini masa sebagai dukungan pada Palestina. Simak makna dan alasannya.
Perang antara Hamas dan Israel menimbulkan banyak korban jiwa. Hal ini memicu keprihatinan dari banyak pihak, termasuk dari para selebritas di Hollywood.