detikNews
Wakapolri: Polisi Baik Akan Dapat Posisi Baik
Ada isu miring soal jabatan-jabatan strategis di kepolisian. Polisi jujur yang tak pernah setor akan mendapatkan jabatan 'anak tiri' alias tak strategis. Tapi isu itu dimentahkan Wakapolri Komjen Oegroseno.
Rabu, 11 Des 2013 18:10 WIB







































