detikNews
Pertemuan Komisi III-Kapolda Metro Juga Bahas Anggaran Penegakan Hukum
Komisi III DPR menyambangi Polda Metro Jaya untuk menanyakan masalah kekerasan yang terjadi di Jl Ampera Raya, Jakarta Selatan beberapa waktu lalu. Dalam pertemuan itu, Komisi III-Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Timur Pradopo juga membahas anggaran Polri dalam penegakan hukum.
Jumat, 01 Okt 2010 17:50 WIB







































