detikCom
Nasi Tutug Oncom
Nasi Tutug Oncom atau yang lebih di kenal dengan nama sangu tutug oncom adalah makanan khas orang sunda yang terbuat dari nasi yang dicampur aduk dengan oncom bakar. untuk menambah selera nasi tutug oncom biasanya disajikan dengan taburan bawang goreng, irisan telur dadar, sambel terasi serta lalapan dan ikan asin goreng.Cara membuat menu yang satu ini tergolong sangat mudah dan bahan bahanya pun mudah dicari⦠berikut adalah cara membuat nasi tutug oncom :
Kamis, 10 Okt 2013 19:20 WIB







































