detikFinance
Ternyata, Kapal Maling Ikan 'Jumbo' Asal China Ini Dituntut Denda Rp 200 Juta
Kapal MV Hai Fa tidak ditenggelamkan. Jaksa menuntut denda Rp 200 juta kepada sang nakhoda, di bawah denda maksimal Rp 250 juta.
Jumat, 20 Mar 2015 16:42 WIB







































