detikHealth
Hati-hati, Stres 'Pengaruhi' Otak Agar Nafsu Makan Jadi Meningkat
Saat masalah datang dan stres menyerang, keinginan untuk makan besar ataupun sekadar camilan kadang terasa lebih 'berat'. Anda juga mengalaminya? Tenang, Anda tak sendiri.
Senin, 05 Jan 2015 07:32 WIB







































