detikFinance
Ramai-ramai Cairkan JHT, Petugas BPJS: Maaf Sudah Penuh
Setelah revisi PP soal JHT, peserta BPJS Ketenagakerjaan yang tak lagi bekerja bisa cairkan JHT kapan saja. Hal ini membuat kantor BPJS diserbu peserta.
Jumat, 11 Sep 2015 11:35 WIB







































