detikFinance
Belanja Pemerintah Bakal Dongkrak Pertumbuhan Kuartal III
Pemerintah harapkan pertumbuhan kuartal III bisa lebih baik dibandingkan dengan pertumbuhan pada kuartal I dan II. Pertumbuhan ekonomi pada kuartal III ini akan didorong oleh belanja pemerintah.
Selasa, 07 Sep 2010 08:24 WIB







































