detikNews
Ketua KPUD Jakarta Besok Ditahan
Setelah gagal memanggil Ketua KPUD M Taufik karena sakit, Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta besok akan memanggil paksa M taufik dan berencana menahannya.
Rabu, 08 Jun 2005 20:41 WIB







































