Depkum HAM Selidiki Pesta Miras di Medaeng
Kanwil Depkum HAM Jatim segera menindaklanjuti meninggalnya tahanan kasus dugaan penyelewengan dana P2SEM, Fika Aris Prihadi (40) yang ditahan di Medaeng usai pesta miras.
Sabtu, 05 Des 2009 14:20 WIB







































